vibrasi

Merasa Tidak Bersemangat? Coba Cek Energi-mu!

  Pernahkah kamu merasa kehilangan semangat dan gairah tanpa alasan yang jelas? Padahal di sekitarmu saat ini tidak ada yang salah, semua terlihat baik-baik saja. Saya pernah merasakannya dan saya paham betul rasanya. Tiba-tiba saya tidak bersemangat mengerjakan apapun yang biasanya saya sukai. Energi serasa habis hingga rasanya tidak ingin melakukan apapun di hari itu. […]

Merasa Tidak Bersemangat? Coba Cek Energi-mu! Read More »

Vibrasi: Apa Arti dari Menaikkan Vibrasi?

  Siapa di sini yang rutin minum kopi atau teh di pagi hari sebelum beraktivitas? Biasanya kita melakukan hal tersebut untuk mendapatkan energi lebih di pagi hari, agar lebih fokus, atau supaya “on”. Secara sains, banyak ilmuwan yang menjelaskan bagaimana kafein dalam kopi dan teh bermanfaat untuk memperbaiki mood dan juga meningkatkan fokus. Namun bagaimana

Vibrasi: Apa Arti dari Menaikkan Vibrasi? Read More »